Muncul Dijuluki ‘The Next G-Dragon’ Hui Pentagon Benar-Benar Ikuti Boys Planet 999

Para Penggemar Sontak Langsung Dibuat Tidak Bisa Berkata-Kata Karena Hui Pentagon Benar-Benar Memutuskan Untuk Mengikuti Survival Idol ‘Boys Planet 999’ Usai Bebas Wajib Militer. Teka-teki tentang keikutsertaan Hui dalam survival idol Mnet “Boys Planet 999” telah terjawab. Hal tersebut terbukti benar setelah ia terlibat dalam versi pria dari “Girls Planet 999” yang sukses diselenggarakan tahun … Read more